Bos PSIS Ingin Momentum Apik Timnya Berlanjut Saat Jumpa Kendal Tornado FC, Jumat Pekan Ini

SEMARANG EXTREME.COM – PSIS Semarang berhasil membukukan tiga poin di kandang. PSIS sukses menundukan tamunya Persela Lamongan di pekan 17 Championship 2025/2026 dengan skor 1-0, Sabtu kemarin. Kemenangan di Stadion Jatidiri kembali meningkatkan rasa percaya diri pemain yang sempat turun usai kalah di dua laga sebelumnya. Tambahan tiga poin belum mengubah posisi PSIS di peringkat sembilan dengan nilai … Lanjutkan membaca Bos PSIS Ingin Momentum Apik Timnya Berlanjut Saat Jumpa Kendal Tornado FC, Jumat Pekan Ini